Tuesday, October 18, 2016

Keinginan Blogger yang harus Dijauhi

SW - Seorang blogger pemula pastinya akan mempelajari banyak hal di google bagaimana cara untuk meningkatkan situs web baru dia sendiri. Masing-masing orang pastinya akan membagikan dengan cara yang berbeda-beda. Yang pertama yang harus blogger pemula ketahui adalah apa tujuan anda untuk membuat blog. Tujuan seseorang pastinya berbeda-beda ada yang bertujuan untuk membagikan informasi, ada pula yang bertujuan untuk belajar bersama-sama. Kita tidak bisa berpatokan dengan tujuan kita harus 100% tercapai. Kadang pastinya kita mengalami kegagalan atau tidak 100% tercapai. Jadi jika kita gagal jangan pernah menyerah. Itu adalah salah satu kunci sukses dalam dunia blogger. 


Banyak juga blogger yang tidak memberikan konten yang bermanfaat karena berpatokan dengan tujuan dan keinginan cepat sukses. Dalam kesuksesan tidak bisa diukur dengan hanya melipatkan telapak tangan. Pastinya semua butuh usaha untuk meningkatnya. 

Ada tiga keinginan seorang blogger yang bisa menghambat dirinya sendiri menuju sebuah kesuksesan antara lain : 

1. Berkeinginan mendapatkan uang yang cepat
2. Berkeinginan mendapatkan visitor yang banyak dengan waktu yang singkat
3. Berkeinginan untuk mendapatkan halaman nomor satu di google

Ketiga keinginan ini harus anda hindari untuk bisa mencapai kesuksesan.  Jika anda ingin belajar lebih banyak mengenai SEO anda dapat belajar di panduanim. Ini adalah web yang lengkap menurut saya untuk belajar mengenai digital marketing.

Demikianlah informasi dapat saya sampaikan.  Semoga bermanfaat.